Apa la itu

Nilai agama bersumber dari iman kita. Iman kita tergantung dari hubungan kita masing-masing dengan Allah, Sang Khalik dan tergantung pula pada jawaban kita atas sabda-Nya. Karena nilai agama itu berkaitan dengan kehidupan abadi (atau kehidupan transendental), maka nilai agama ini merupakan nilai yang sangat penting dan sangat menentukan bersikap dan berperilaku. Karena begitu pentingnya nilai itu maka nilai agama ini harus menjadi poros nilai, menyinari dan menggarami nilai lainnya.

Sejak seseorang lahir, dia sudah dibalut oleh nilai budaya orang tuanya dan atau yang membesarkannya serta oleh kebiasaan sehari-hari dan komunitas sekelilingnya yang mempengaruhi pertumbuhan nilainya. Nilai budaya itu ikut menuntun dia bersikap dan berperilaku. Nilai budaya itu merupakan nilai turun-temurun, tergantung dari proses penanaman nilai budaya itu pada diri seseorang oleh orang tua dan sekelilingnya.

Comments

Popular Posts